Bidhumas Polda Banten Hadiri Serah Terima Kepala LPP RRI Banten

    Bidhumas Polda Banten Hadiri Serah Terima Kepala LPP RRI Banten

    SERANG - Bidhumas Polda Banten Hadiri Serah Terima Kepala Lembaga Penyiaran Publik (LPP) Radio Republik Indonesia (RRI) Provinsi Banten dari Bapak Agus Rusmin Nuryadin kepada Bapak Ruli Prasetya Hadi pada Senin (13/05).

    Dalam kegiatan tersebut Kabid Humas Polda Banten Kombes Pol Didik Hariyanto yang didampingi Kasubbid Penmas Bidhumas Polda Banten AKBP Meryadi menghadiri Serah Terima Kepala Lembaga Penyiaran Publik (LPP) Radio Republik Indonesia (RRI) Provinsi Banten dari Bapak Agus Rusmin Nuryadin kepada Bapak Ruli Prasetya Hadi.

    Dalam kesempatan tersebut Kabid Humas Polda Banten Kombes Pol Didik Hariyanto berharap agar LPP RRI semakin sukses dalam mencerdaskan masyarakat melalui penyiaran publik. “Semoga RRI selalu dapat menyajikan informasi aktual terpercaya dan berkualitas kepada masyarakat melalui transformasi digital dengan berbagai multiplatform menjadikan siaran RRI semakin luas dan berkembang menuju Indonesia maju khususnya di Provinsi Banten, ” harap Didik.

    Selanjutnya Didik menyampaikan dengan adanya pergantian kepala lembaga penyiaran RRI Provinsi Banten tersebut diharapkan bisa terus menjalin sinergitas RRI dengan Polda Banten. “Dengan adanya pergantian kepala lembaga penyiaran RRI Provinsi Banten ini saya berharap bisa terus menjalin sinergitas RRI dengan Polda Banten terutama dalam bidang penyampaian informasi kepolisian kepada maysarakat, ” jelasnya.

    Diakhir Didik menyampaikan harapanya kepada RRI Provinsi Banten. “Teruslah berkarya melayani masyarakat dengan informasi-informasi yang dapat dipercaya dan hiburan yang mendidik, serta budaya yang menjunjung tinggi nilai-nilai keagungan budaya Indonesia, ” tutupnya. (Bidhumas/Hendi)

    serang
    Suhendi

    Suhendi

    Artikel Sebelumnya

    Ditlantas Polda Banten Kirim Puluhan Personel...

    Artikel Berikutnya

    Presiden Jokowi Bagaikan Maskot Dunia, Untuk...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Koperasi Nasional, Dari Desa untuk Indonesia yang Lebih Berdikari
    Hendri Kampai: Saatnya Nikel Bicara! Mimpi Indonesia Menjadi Raja Komponen Kendaraan Listrik
    Jadikan 'Maung' Kendaraan Dinas Nasional, Presiden Prabowo Tunjukkan Konsistensi Cinta Produk Dalam Negeri
    Milenial Cyber Media Segera Luncurkan Platform Digital untuk Anak Muda
    Kasus Penggelapan Dana PWI, Mantan Sekjen Penuhi Panggilan Penyidik

    Tags